Contoh general market

Berikut ini adalah pertanyaan dari Bakatbisy pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Contoh general market

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh general market atau risiko pasar:

Produk yang dijual oleh perusahaan diketahui mengandung zat berbahaya yang bersifat haram atau ilegal. Makanan yang mengandung lemak babi bisa berbahaya bagi kesehatan. Dalam Islam, mengandung lemak babi adalah melanggar hukum. Hal ini akan berdampak besar pada penjualan produk perusahaan dan dapat menyebabkan hilangnya keuntungan, ketika hal itu diekspose oleh media massa baik cetak maupun elektronik.

Pembahasan

Risiko pasar atau general market risk adalah perusahaan yang telah mengalami kerugian baik pada posisi on-balance sheet dan off-balance sheet, serta dalam transaksi derivatifnya, karena perubahan kondisi pasar secara keseluruhan. Risiko tersebut dapat berasal dari trading bank atau banking book.

Empat faktor standar risiko pasar yaitu:

  1. Risiko suku bunga
  2. Risiko komoditas
  3. Risiko modal
  4. Risiko mata uang

Pelajari lebih lanjut

Materi tentang market risk yomemimo.com/tugas/51475163

#BelajarBersamaBrainly #SPJ1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ikarikayah dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 12 Sep 22