Bagaimana ide dan peluang usaha produk grafika

Berikut ini adalah pertanyaan dari Greaso404 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bagaimana ide dan peluang usaha produk grafika

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

mengapa usaha produk grafika memiliki peluang yang baik dalam dunia usaha

Pembahasan  

Grafika / graphics adalah gambar atau teks yang ditampilkan pada bidang datar yang bertujuan untuk memberikan informasi atau keindahan.

usaha produk grafika memiliki peluang yang baik dalam dunia usaha karena hampir semua produk membutuhkan produk grafika misalnya . Kemasan makanan memiliki fungsi untuk melindungi makanan terdapat kertas tempel berisikan merk, komposisi, dll. Selain itu juga undangan, kartu nama, desain geometris, dll

Bidang teknologi grafika memiliki beragam peluang usaha. Peluang usaha pada bidang teknologi grafika dapat dilihat dari kebutuhan yang ada di wilayah setempat. Contoh 10 bidang usaha di bidang grafika

→ Bidang Pembuatan Kalender

→ Bidang pembuatan Spanduk

→ Bidang Pembutan Koran

→ Bidang Pembuatan Buku

→ Bidang Pembuatan Poster

→ Bidang Pembuatan Baliho

→Bidang Pembuatan Majalah.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh angginova41 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 04 Jun 21