sebutkan dan jelaskan lembaga keuangan macam macam LKBB​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zulfafafafa196 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Sebutkan dan jelaskan lembaga keuangan macam macam LKBB​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Lembaga Keuangan Bukan Bank adalah bentuk badan usaha yang melakukan berbagai aktivitas keuangan baik secara langsung maupun tidak langsung, mengumpulkan dana dari masyarakat dan mengedarkan dana kepada masyarakat untuk kegiatan produktif demi keuntungan perusahaan dan masyarakat diberikan balas jasa atau bunga simpanan.

Lembaga Keuangan Bukan Bank (LKBB)

1)Perusahaan Asuransi. ...

2)Koperasi Simpan Pinjam. ...

3)Bursa Efek / Pasar Modal. ...

4)Perusahaan Anjak Piutang (Factoring) ...

5)Perusahaan Modal Ventura. ...

Pegadaian. ...

6)Perusahaan Sewa Guna (Leasing)

#semoga membantu dan jgn lupa jadikan jawaban terbaik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh widyaalfitra dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 17 May 21