1. Dari sisi makro ekonomi, Pemerintah mengeluarkan kebijakan ekonomidalam mengatasi

Berikut ini adalah pertanyaan dari tiaradalifa123 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

1. Dari sisi makro ekonomi, Pemerintah mengeluarkan kebijakan ekonomidalam mengatasi krisis keuangan akibat pandemic covid-19 yaitu :
a. Adanya realokasi anggaran untuk kesehatan, perlindungan sosial dan
pemulihan ekonomi nasional dari sektor keuangan.
b. Meningkatkan anggaran pertahanan
c. Memperbanyak infrakstruktur perbankang nasional
d. Memperbharui sistem penganggaran.​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Adanya realokasi anggaran untuk kesehatan, perlindungan sosial dan

pemulihan ekonomi nasional dari sektor keuangan

Penjelasan:

realokasi anggaran dalah pengalokasian kembali tujuannya agar anggaran lebih berfokus pada upaya mengatasi krisis dan meminimalisasi dampak akibat pandemi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh muhafikri7 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 05 Jul 21