Mengapa "bunga (interest)" bisa berbahaya? Minta jawabanya kak

Berikut ini adalah pertanyaan dari Geng10 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Mengapa "bunga (interest)" bisa berbahaya?
Minta jawabanya kak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Bunga adalah suatu alat yang oleh mereka dijadikan kompensasi atas inflasi. bunga yang di kenakan pada utang piutang selalu dikaitkan dengan inflasi. bunga ( interest ) atau tingkat bunga rill adalah tingkat suku bunga nominal yang sudah dihilangkan dari pengaruh inflasi.

pengertian lain interest rate adalah biaya yang dibebankan oleh pemberi pinjaman lender atau kredit kepada peminjam borrower atau debitur. umumnya suku bunga ditetapkan sebagai tingkat persentase tahunan yang dibebankan atas dana yang dipinjam.

~ contoh jika tingkat suku bunga nominal adalah 8% dan inflasi 3% maka bunga interest ialah 5%. (bunga sebenarnya dikenakan untuk memberi kompensasi terhadap adanya inflasi atau untuk mendapatkan keuntungan dari utang piutang).

* interested terbagi dua yaitu:

a. real interest rate.

b. nominal interest rate.

* faktor yang mempengaruhi:

1). kebijakan bank.

2). besaran pinjaman.

3). tenor.

4). pekerjaan dan jumlah penghasilan.

5). riwayat kredit.

semoga membantu..

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh linceahyamahira dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 22 Sep 22