Masih terdapat beberapa kendala dlm pemungutan pajak d indonesia. Analisis

Berikut ini adalah pertanyaan dari fikrycps pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Masih terdapat beberapa kendala dlm pemungutan pajak d indonesia. Analisis kendala apa saja yg di alami yg dlm pemungutan pajak dan bagaimana cara mengatasinya?mohon di jawab​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

BAB I

PENDAHULUAN

A. Latar Belakang

Jumlah pembangunan hotel dan operasionalnya dari tahun ke tahun

semakin marak di Bali yang merupakan pusat pariwisata Indonesia. Keberadaan

hotel dapat memberikan nilai positif terhadap penyerapan tenaga kerja untuk

bekerja dibidang perhotelan selain juga memberikan income bagi daerah di bidang

perpajakan.

Pajak Hotel sebagai salah satu jenis pajak daerah, merupakan sumber

pendapatan daerah penting guna membiayai pelaksanaan pemerintahan daerah dan

meningkatkan pelayanan kepada masyarakat, sehingga perlu perhatian khusus.

Mulai dari pengaturan berdasarkan prinsip demokrasi, pemerataan dan keadilan,

akuntabilitas, terutama pemungutan, pengawasan serta penegakan hukum

terhadap pelanggarannya.

Namun pertumbuhan hotel di Pulau Dewata-Bali tidak serta merta

membangun kesadaran pemiliknya untuk membayar pajak. Dibeberapa wilayah

terjadi pelanggaran pajak hotel, seperti kasus dugaan pengemplangan pajak Vila

Ocean Blue Pool I dan II, yang ditangani Kejaksaan Negeri (Kejari) Denpasar

dimana masih mengumpulkan data guna melakukan gelar kasus di Kejaksaan

Agung (Kejakgung) Jakarta. Ada juga kasus ditangani Kejaksaan Negeri

Denpasar mengusut dugaan penggelapan pajak sejumlah hotel berbintang yang

nilainya mencapai puluhan miliar rupiah.

1

Serta data dari Badan Pengawas

Keuangan dan Pembangunan (BPKP) Perwakilan Bali mengungkapkan sebanyak

175 dari 2.111 unit hotel, pondok wisata, dan restoran di Kabupaten Badung

belum tercatat sebagai wajib pajak (WP) karena lemahnya sistem pengawasan.2

Kasus-kasus tersebut menunjukkan bahwa pemerintah daerah telah

dirugikan oleh para pengemplang pajak hotel pada akhirnya juga merugikan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh eurodesuwandi35 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 25 Aug 21