Apa faktor – faktor yang mempengaruhi konsumsi dan jelaskan bagaimana

Berikut ini adalah pertanyaan dari renajunia pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa faktor – faktor yang mempengaruhi konsumsi dan jelaskan bagaimana kegiatan konsumsi pada perekonomian rumah tangga/ konsumen dapat berjalan apabila rumah tangga tersebut pada suatu waktu tidak memiliki pendapatan ?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Faktor-Faktor yang mempengaruhi konsumsi:

1) Keadaan ekonomi yang sedang tidak stabil, bisa jadi karena pendapatan uang sehari-hari yang kurang.

2) Harga barang atau jasa yang meningkat, biasanya mereka akan memperkecil konsumsinya apabila permintaan barang atau jasa semakin meningkat.

3) Besar atau banyaknya jumlah penduduk di sekitar, berpengaruh pada pengeluaran konsumsi dari suatu masyarakat.

Kegiatan konsumsi dalam melakukan kegiatan ekonomi, pelaku-pelaku ekonomi saling berinteraksi satu sama lain sesuai dengan ragam transaksi yang dilakukan. Dan apabila suatu waktu sedang tidak memiliki pendapatan maka proses kegiatan konsumsi tetap bisa dilakukan namun hanya bisa melakukan transaksi jual beli berdasarkan pendapatan uang yang masih tersedia.

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh monicarenata186 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Feb 22