Bank sentral merupakan lembaga yang memiliki peran penting bagi perekonomian

Berikut ini adalah pertanyaan dari rafib17 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bank sentral merupakan lembaga yang memiliki peran penting bagi perekonomian suatu negara. Salah satu tugas bank sentral dimanfaatkan oleh pak Saptono seorang nasabah dengan mendatangi kantor bank untuk mendapatkan uang baru yang diterbitkan oleh bank sentral. Tugas bank sentral yang demikian adalah termasuk...

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bank Indonesia menerbitkan uang baru berarti termasuk tugas mengelola sistem pembayaran dan uang Rupiah .

Penjelasan:

Bank Indonesia memiliki tiga tugas/fungsi utama yaitu moneter, stabilitas sistem keuangan dan mengelola sistem pembayaran dan Rupiah. Ketiga fungsi tersebut saling mendukung dan terkait. Misalkan, apabila uang yang beredar terlalu banyak maka akan mendorong harga naik dan menimbulkan deflasi. Pada akhirnya stabilitas moneter atau ekonomi secara keseluruhan menjadi terganggu.

Dalam fungsi mengelola uang Rupiah ini, BI memiliki wewenang untuk merencanakan, mencetak, menerbitkan, mengedarkan hingga memusnahkan Rupiah.

Dalam kasus Pak Saptono, BI tengah menjalankan peran mengeluarkan uang baru.

Pelajari lebih lanjut:

Materi tentang fungsi uang pada yomemimo.com/tugas/21122171

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Alvintaa dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22