Salah satu aspek yang perlu diperhatikan dalampendirian usaha, yaitu teknis

Berikut ini adalah pertanyaan dari reejee pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Salah satu aspek yang perlu diperhatikan dalampendirian usaha, yaitu teknis dan teknologi.
Penerapan aspek tersebut berkaitan dengan
penetapan...
a. estimasi pasar sasaran
b. saluran distribusi produk
c. jumlah tenaga kerja yang terlibat
d. jenis bahan baku yang digunakan
e. tata tertib pekerja di dalam perusahaan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D

Penjelasan:

karena, teknis dan teknologi mengacu pada proses pengolahan bahan baku yg akan digunakan. jika teknis dan teknologi yg dipakai modern maka jenis bahan baku akan lebih mudah diolah:)

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh racunmtk dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Jul 21