Jika mata uang rupiah didevaluasikan kemungkinan besar terjadi :Impor barang

Berikut ini adalah pertanyaan dari rflie92931 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Jika mata uang rupiah didevaluasikan kemungkinan besar terjadi :Impor barang dan jasa akan meningkat
Ekspor barang dan jasa akan menurun
Surplus neraca perdagangan akan menjadi semakin besar
Surplus neraca perdagangan akan menjadi semakin kecil
Nilai tukar rupiah terhadap mata uang asing turun​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Surplus neraca perdagangan akan menjadi semakin besar

Penjelasan:

Adanya devaluasi dalam negeri menjadikan mata uang domestik memiliki nilai yang lebih rendah dari mata uang asing. Dampak devaluasi yaitu :

- Impor barang akan menurun

- Ekspor barang akan meningkat

- Neraca perdagangan akan surplus dan terus meningkat

- Nilai tukar rupiah terhadap mata uang asing menjadi naik

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh HuangRenjunNCT dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Jun 21