Bapak Jack mendirikan usaha jasa cuci mobil yang bernama Jack

Berikut ini adalah pertanyaan dari ryantrybara5 pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Bapak Jack mendirikan usaha jasa cuci mobil yang bernama Jack cuci mobil. Berikut ini merupakantransaksi-transaksi yang terjadi pada bulan pertama sesudah peresmian usaha nya yaitu bulan Mei 2015
Maret 1 Ny Jack menyetorkan uang tunai sebesar Rp. 200.000.000,00 dan gedung senilai Rp.

185.000.000,00 sebagai investasi awal
2 Membeli peralatan cuci mobil senilai Rp. 16.500.000,00 baru dibayar tunai sebesar
Rp.10.000.000,00
3 Membeli beberapa perlengkapan cuci mobil senilai Rp. 4.000.000,00 dibayar tunai
7 membeli perlengkapan kantor senilai Rp. 3.000.000,00 dibayar tunai
9 Memasang iklan pada media cetak senilai Rp. 1.250.000,00
12 Membeli peralatan cuci mobil senilai Rp. 5.000.000,00 secara tunai
14 Membayar sebagian utangnya atas transaksi pembelian peralatan salon pada tanggal 2
senilai Rp. 3.000.000
15 Ny Jack mengajukan kredit pada koperasi simpan pinjam senilai Rp.10.000.000,00 Untuk
memajukan usahanya, namun yang disetujui hanya sebesar Rp. 5.000.000,00
19 Menerima pesanan Rias pengantin untuk bulan depan, seharga Rp. 9.000.000,00,
Pembayarannya dilakukan setelah menyelesaikan pekerjaan.
19 Membeli perlengkapan salon Rp. 1.000.000,00 secara tunai
23 membayar iuran keamanan dan kebersihan untuk bulan ini sebesar Rp. 150.000,00
24 Ny. Jack mengambil uang perusahan sebesar Rp. 4.000.000 untuk keperluan pribadinya.
26 membayar biaya listrik, air, telpon, sebesar Rp. 800.000,00
26 membayar gaji pegawai sebesar Rp. 3.000.000
27 Pendapatan Jasa cuci mobil diterima untuk bulan ini adalah Rp. 20.000.000,00
28 Gedung disusutkan sebesar Rp. 200.000,00
29 perlengkapan kantor yang yang digunakan sebesar Rp. 250.000,00
29 perlengkapan cuci mobil yang tersisa Rp. 2.500.000,00
30 peralatan cuci mobil disusutkan sebesar Rp. 300.000,00
Buatlah jurnal Umumnya!

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. kas (D) 200.000.000

  Gedung (D) 185.000.000

  Modal (K) 385.000.000

2. Peralatan (D) 16.500.000

   kas (K) 10.000.000

   Utang (K) 6.500.000

3. Perlengkapan Cuci mobil (D) 4.000.000

   kas (K) 4.000.000

7. Perlengkapan kantor (D) 3.000.000

   kas (K) 3.000.000

9. Beban iklan (D) 1.250.000

   Kas (K) 1.250.000

12. Peralatan (D) 5.000.000

    Kas (K) 5.000.000

14. Utang (D) 3.000.000

    kas (K) 3.000.000

15. Kas (D) 5.000.000

    Utang koperasi simpan pinjam (K) 5.000.000

19. Perlengkapan salon (D) 1.000.000

    Kas (K) 1.000.000

23. Beban keamanan dan kebersihan (D) 150.000

    Kas (K) 150.000

24. Prive (D) 4.000.000

     kas (K) 4.000.000

26 Beban listrik air telpon (D) 800.000

     Kas (K) 800.000

26. Beban gaji (D) 3,000.000

    Kas (K) 3.000.000

27. kAS (D) 20.000.000

    Pendapatan jasa (K) 20.000.000

28. Beban Penyusutan gedung (D) 200.000

     akumulasi penyusutan gedung (K) 200.000

29. Beban perlengkapan kantor (D) 250.000

     Perlengkapan kantor (K) 250.000

29. Beban perlengkapan cuci mobil (D) 1.500.000

     Perlengkapan cuci mobil (K) 1.500.000

30, Beban penyusutan peralatan cuci mobil (D) 300.000

     Akumulasi penyusutan peralatan cuci mobil (K) 300.000

Penjelasan:

Maaf kalau salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vee9926 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 13 Jul 21