Apa saja alat dan inti dari manajemen?​

Berikut ini adalah pertanyaan dari windaseptianapramita pada mata pelajaran Ekonomi untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa saja alat dan inti dari manajemen?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1) Check Sheet*/ Check List/ Tally Chart, 2) Strattification Diagram dengan alternatif 2a) flowchart dan 2b) runchart, 3) Histogram, 4) Diagram Pareto, 5) Digram Scatter, 6) Diagram Fishbone, 7) Control Chart

Leadership adalah inti dari manajemen. Ini berarti bahwa manajemen akan tercapai tujuannya jika ada pemimpin. ... Seorang pemimpin adalah seseorang yang aktif membuat rencana-rencana, mengkoordinasi, melakukan percobaan dan memimpin pekerjaan untuk mencapai tujuan bersama-sama.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh syabillaperonika dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 23 Jul 21