Anemon laut akan melindungi ikan badut dan ikan badut akan

Berikut ini adalah pertanyaan dari naddi2498 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Anemon laut akan melindungi ikan badut dan ikan badut akan menangkal ikan kupu-kupu (buterfly fish) yang suka memakan anemon. ikan badut juga akan memakan invertebrata kecil yang melekat di tentakel anemon yang membahayakan anemon (parasit) dan membantu membersihkan anemon dari kotoran seperti pasir dan sebagainya. disisi lain, kotoran ikan badut merupakan nutrisi bagi anemon. jenis hubungan antara anemon laut dan kupu-kupu adalah …. * a. simbiosis parasitisme b. simbiosis mutualisme c. simbiosis komensalisme d. predasi

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

b simbiosis mutualisme

Penjelasan:

karena saling menguntungkan

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vionaputri2193 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 31 May 22