Jelaskan terbentuknya salju

Berikut ini adalah pertanyaan dari adekcacapinter pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan terbentuknya salju

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Pembahasan:

Pada Umum nya Salju turun di benua Antartika (di Kutub Utara dan Kutub Selatan) dan juga beberapa Negara yg memiliki 4 Musim.

Jawab:

Salju Terbentuk Akibat Uap" air yg menguap Naik keatas dan Membentuk awan,kemuadian Karna uap" air menumpuk,air di awan jatuh (Hujan) dikarnakan suhu yg dingin air" (Hujan) berubah Menjadi butiran" salju (es) Proses tersebut dinamakan Kristalisasi.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrizkyrambe0735 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 25 Jul 22