umumnya meningkatkan kesuburan tanah di kebunnya pak Hamid memanfaatkan simbiosis

Berikut ini adalah pertanyaan dari gusmitharani pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Umumnya meningkatkan kesuburan tanah di kebunnya pak Hamid memanfaatkan simbiosis antara. . . . . . . .A. bakteri Rhozobium leguminosarum dengan tanaman kacang
B. jamur Phytopthora infestans dengan tanaman kentang
C. paku sarang burung dengan tanaman mangga
D. benalu dengan tanaman rambutan ​

# don't just answer

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

| Simbiosis |

Simbiosis yang dapat meningkatkan Kesuburan tanah adalah (A) Bakteri Rhizobium leguminosarum dengan tanaman kacang.

Hal ini karena Bakteri Rhizobium leguminosarum dapat memperbaiki nitrogen dalam daur (siklus) nitrogen. Sehingga Bakteti ini dapat membantu menyburkan tanah. Pada tanaman kacang, Rhizobium leguminosarum membuat biji kacang cepat berkecambah.

________________________

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh OrekiiHoutarouu dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 27 May 22