2. Isilah kolom di samping dengan jawaban yang tepat !

Berikut ini adalah pertanyaan dari yayanavira10 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

2. Isilah kolom di samping dengan jawaban yang tepat !a. Partikel sub atom
b. Lambang nomor massa
C. Lambang nomor atom
d . Cara elektron tersusun dalam suatu unsur
e. Jumlah neutron suatu unsur
f. Elektron pada kulit terluar​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Istilah yang tepat untuk menjawab pertanyaan adalah sebagai berikut:

  1. Partikel dalam penyusun sub atom terdiri dari proton, elektron dan neutron. Sub atom lebih kecil dari atom.
  2. Nomor massa dilambangkan dengan huruf A yang artinya menunjukkan jumlah proton dan neutron pada inti atom.
  3. Nomor atom dilambangkan dengan huruf Z yang artinya menunjukkan jumlah proton pada inti atom.
  4. Suatu elektron tersusun dalam suatu unsur jika atom terdiri atas satu inti kecil padat yang memiliki kandungan proton bermuatan positif dan neutron yang bermuatan netral dan dikelilingi oleh elektron yang bermuatan negatif. Nomor atom suatu unsur sama dengan jumlah proton pada intinya.
  5. Untuk mengetahui jumlah neutron dalam suatu unsur yaitu dengan cara mengurangi nomor atom dari massa atom.
  6. Jumlah elektron pada kulit terluar adalah delapan dan biasanya disebut elektron valensi.

Pembahasan

Atom merupakan sebuah komponen partikel yang terdiri atas neutron dan proton yang dikelilingi oleh elektron. Sedangkan sub atom merupakan partikel yang lebih kecil lagi dari atom dan merupakan partikel penyusun atom. Partikel penyusun atom yang pertama kali ditemukan adalah partikel elektron.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang elektron tersusun dalam atom, pada yomemimo.com/tugas/2203594

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RezaPrabowo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 28 Jun 22