1. Bumi merupakan satu-satunya planet di tata Surya yang paling

Berikut ini adalah pertanyaan dari anggitaanggi644 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

1. Bumi merupakan satu-satunya planet di tata Surya yang paling ideal dan dapat ditempati makhluk hidup, hal ini karena bumi memiliki komponen utama yang dibutuhkan makhluk hidup, yaitu ?2. Titan merupakan satelit alami yang dimiliki oleh planet adalah?

3. planet dalam tata Surya yang sering disebut planet kembar adalah...


tolong bantu ya kak

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

» JAWABAN :

=> Berikut ini adalah 3 Komponen Utama ang di perlukan oleh makhluk hidup :

  • Oksigen : Dengan adanya Oksigen, semua makhluk hidup yang ada di bumi, dapat bernafas, sehingga Oksigen menjadi salah satu komponen utama yang diperlukan untuk menunjang Kehidupan semua makhluk hidup.
  • Air : Karena air adalah sumber kehidupan bagi makhluk hidup, sehingga air menjadi salah satu komponen utama yang penting.
  • Matahari : Dengan adanya Matahari, dapat membantu/mempercepat proses pertumbuhan bagi Makhluk hidup

2. Nama Planet yang memiliki satelit alami (Titan) tersebut, yaitu SATURNUS.

  • Saturnus adalah nama planet yang terdapat satelit alami terbesar, yaitu TITAN. Satelit ini ditemukan pada 25 Maret 1655.

3. Planet yang disebut planet kembar, yaitu URANUS & NEPTUNUS.

  • Jadi, kedua planet ini disebut planet kembar, karena memiliki kenampakan serta ukuran yang mirip atau bisa disebut hampir sama.

αηѕωєя ву : GwSalsaCanZz

#CMIIW

#NeedBA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh GwSalsaCanZz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 19 Jun 22