Berikut ini adalah pertanyaan dari Veann pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
>>Bioteknologi Pangan<<
>>Pembahasan:
Bioteknologi Pangan adalah Bioteknologi yg digunakan untuk menghasilkan produk makanan dengan memanfaatkan mikroorganisme. Contonya : Tapai,Youghurt,Keju,Tempe dll.
>>Tapai:
Tapai dibuat dengan memanfaatkan mikroorganisme yg ada dalam ragi tapai. Salah satu mikoorganisme yg berperan dalam pembuatan tapai adalah Khamir Saccharomyces Cerevisiae,jamur Aspergillus sp.,dan bakteri Acetobacter Aceti.
>>Perubahan Kimia yg terjadi dalam Pembuatan Tapai:
Amilum (C6 H10 O5)n + Air (H20)
l Aspergillus sp
l
Glukosa (C6 H12 O6)
l Saccaharomyces Cerevisiae
l
Alkohol (C2 H5 OH) + Karbon dioksida (CO2)
Oksigen (O2)~ l Actobacter Aceti
l
Asam Cuka (CH3 COH) + Air (H2O)
>>Detail Jawaban:
Mapel : IPA (Biologi)
Kelas : lX
Bab : 7
Materi : Bioteknologi
Kategori :-
Pelajari Lebih Lanjut :-
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mrizkyrambe0735 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 23 Apr 22