Tabel berikut menunjukkan populasi beberapa jenis makhluk hidup dalam suatu

Berikut ini adalah pertanyaan dari xiesin30 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Tabel berikut menunjukkan populasi beberapa jenis makhluk hidup dalam suatu ekosistem. Organisme Jumlah Jika ekosistem tersebut dalam keadaaan yang seimbang, organisme yang akan menduduki tingkat trofik 3 adalah .... a.p B.Q c.R d.s​
Tabel berikut menunjukkan populasi beberapa jenis makhluk hidup dalam suatu ekosistem. Organisme Jumlah Jika ekosistem tersebut dalam keadaaan yang seimbang, organisme yang akan menduduki tingkat trofik 3 adalah .... a.p B.Q c.R d.s​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

D. Organisme S

Penjelasan:

Ingat prinsip dalam ekosistem. Jumlah individu yang menempati tingkat trofik terendahadalah yangpaling banyak. Sedangkan yang menempati tingkat trofik tertinggiadalah yang jumlahnyapaling sedikit.

Dengan begitu, berdasarkan jumlah individunya, kita dapat membuat tingkatan trofik dengan urutan dari tertinggi --> terendah menjadi seperti ini.

  1. Organisme Q --> tingkat trofik IV
  2. Organisme S --> tingkat trofik III
  3. Organisme P --> tingkat trofik II
  4. Organisme R --> tingkat trofik I

Dari sini, kita dapat menentukan bahwa organisme yang menempati tingkat trofik 3 adalah organisme S.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Abdi4bd1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 24 May 22