Perhatikan gambar berikut organel sel yang berperan untuk melindungi sel

Berikut ini adalah pertanyaan dari hasnadwisepti pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Perhatikan gambar berikut organel sel yang berperan untuk melindungi sel dari pengaruh lingkungan luar dan menjaga bentuk sel agar tidak mudah berubah adalah nomor A 1 dan 3 b 1 dan 6 C 4 dan 5 D 4 dan 6tolong dijawab besok dikumpulkan​
Perhatikan gambar berikut organel sel yang berperan untuk melindungi sel dari pengaruh lingkungan luar dan menjaga bentuk sel agar tidak mudah berubah adalah nomor A 1 dan 3 b 1 dan 6 C 4 dan 5 D 4 dan 6tolong dijawab besok dikumpulkan​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Organel selyang berfungsimelindungi sel dari pengaruh luardanmenjaga bentuk sel agar tidak mudah berubahan adalah nomor C. 4 dan 5. Organel sel yang berfungsi melindungi sel dari pengaruh luar adalah membran plasma. Dan organel sel yang berfungsi menjaga bentuk sel agar tidak mudah berubah adalah dindig sel.

Penjelasan:

Sel adalah struktuk terkecil penyusun makhluk hidup yang tersusun atas orgnel-organel sel. Berkut ini organel sel tumbuhan dan perannya masing-masing, yaitu:

  • Badan golgi berperan untuk memodifikasi bahan-bahan yang dihasilkan oleh retikulum endoplasma dan menyalurkan ke organel-organel yang membutuhkan.
  • Vakuola berperan sebagai cadangan makanan.
  • Nukleus berperan untuk mengatur seluruh kegiatan dalam sel.
  • Dinidng sel berperan untuk menjaga bentuk sel agar tida mudah berubah. dinding sel hanya terdapat pada sel tumbuhan.
  • Membran plasma, berperan untuk melindungi sel dari pengaruh lingkungan luar.
  • Kloroplas memiliki klorofil untuk menangkap cahaya yang digunakan untuk melakukan proses fotosintesis.
  • Retikulum endoplasma berperan untuk membentuk dan menyalurkan bahan-bahan yang dibutuhkan oleh organel-organel sel.
  • Ribosom berperan sebagai tempat sintesis protein.
  • Mitokondria berperan sebagai tempat penghasil energi dalam sel.
  • Sitosol berperan sebagai tempat berlangsungnya reaksi metabolisme sel karena organel sel terdapat di sitosol.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mater tentang organel sel pada: yomemimo.com/tugas/7732165

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sentama06 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 08 Jun 22