Apa peran rumput laut dalam permainan ikan dan burung bangau

Berikut ini adalah pertanyaan dari syafiielfakhrie97061 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apa peran rumput laut dalam permainan ikan dan burung bangau

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Bangau menggunakan rumput laut untuk menangkap mangsanya yakni karena ikan-ikan yang merasa terancam tersebut akan bersembunyi di rumput laut tersebut untuk menghindari predator (dalam hal ini bangau). Maka bangau tinggal menangkap ikan-ikan yang berkumpul di rumput laut tersebut.

Pembahasan

Setiap hewan pastinya memiliki cara atau teknik tersendiri yang nantinya digunakan untuk menangkap mangsanya atau dengan tujuan menghindari predator. Cara atau teknik tersendiri ini di dapat dialkukan melalui pembelajaran hewan tersebut terhadap interaksi dari lingkungannya maupun juga dapat diwariskan secara turun-temurun (karena pengaruh evolusi). Rumpu laut menjadi tanaman yang sangat cocok untuk dipakai oleh bangau karena tanaman ini sangat mudah dijumpai di perairan dangkal maupun dirawa-rawa dan termasuk jenis gulma.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut mengenai rantai makanan pada link berikut :

yomemimo.com/tugas/25641948

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Jun 22