Contoh dari Nir Limbah​

Berikut ini adalah pertanyaan dari zaidanahmadsr2008 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh dari Nir Limbah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Contoh dari Nir Limbah seperti pembangkit listrik dan pemanas air berasal dari suatu proses dimana bahan bakunya menggunakan kotoran sapi, kompos yang berasal dari sampah organik, suatu karya kerajinan yang berasal sari limbah anorganik seperti botol plastik yang dapat dijadikan pot juga kerajinan dari kain sisa.

Penjelasan:

Nir limbah atau Zero Waste adalah prinsip Ekonomi dengan kekhasannya dan dampak yang ditimbulkannya bagi lingkungan dan nilai tambah ekonomi.

Konsep nir limbah seperti perancangan ulang sumber daya serta siklus yang sifatnya linear menuju siklus tertutup. Sehingga semua produk sisa dapat digunakan kembali. Tidak ada sampah sisa olahan suatu proses produksi yang dikirim ke temat pembuangan sampah, karena digunakan kembali sebagai suatu input untuk proses produksi yang lainnya.

Nir limbah dilakukan di lokasi yang terdekat dengan sumber sampah. Hal ini dilakukan untuk mengurangi beban pengangkutan sampah.

Beberapa orientasi penanganan sampah dengan konsep Nir limbah antara lain:

  1. Sistem pengolahan sampah dilakukan secara terpadu
  2. Teknologi pengomposan
  3. Daur ulang sampah plastik dan kertas
  4. Teknologi pembakaran sampah dan insinerator
  5. Teknologi pengolahan sampah organik menjadi pakan ternak

Pelajari lebih lanjut

Macam-macam limbah

yomemimo.com/tugas/30125258

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh resitaana95 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22