Berikut ini adalah pertanyaan dari mayaasarii1677 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Ekonomi kreatif ditimbulkan untuk mendorong munculnya inovasi-inovasi baru yang bisa memenuhi tuntutan kebutuhan pasar atau konsumen
Pembahasan
Hukum ekonomi menyatakan bahwa pelaku ekonomi menginginkan keuntungan setinggi-tingginya dengan modal serendah-rendahnya. Hukum ekonomi ini hanya bisa dicapai dengan memenuhi kebutuhan yang di inginkan konsumen dengan menyediakan barang atau jasa. berdasarkan tingkat kepuasan konsumen, penyediaan jasa dan barang dalam dibagi dalam empat kuadran yaitu:
- Kuadran pertama, kuadran ini berisikan dengan produk atau jasa dengan tingkat kepuasan konsumen tinggi dan harga sesuai dengan keinginan konsumen. kuadran ini merupakan kuadran terbaik dimana konsumen akan terus bertambah dan meningkat jika terus dipertahankan.
- Kuadran kedua, kuadran ini berisikan dengan produk atau jasa dengan tingkat kepuasan konsumen tinggi namun harga tidak sesuai dengan keinginan konsumen.
- Kuadran ketiga, kuadran ini berisikan dengan produk atau jasa dengan tingkat kepuasan konsumen rendah namun harga sesuai dengan keinginan konsumen.
- Kuadran keempat, kuadran ini berisikan dengan produk atau jasa dengan tingkat kepuasan konsumen rendah dan harga tidak sesuai dengan keinginan konsumen.
Inovasi inovasi ekonomi kreatif muncul untuk memenuhi tuntutan pasar agar pelaku ekonomi mampu menduduki kuadran pertama dan tidak jatuh pada kuadran keempat demi mempertahankan daur hidup perusahaannya.
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang daur hidup perusahaan yomemimo.com/tugas/14066210
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nazhirun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 07 Jun 22