Sel darah putih dapat bertahan lama di dalam peredaran darah,

Berikut ini adalah pertanyaan dari FahriRamdan8198 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sel darah putih dapat bertahan lama di dalam peredaran darah, sedangkan sel darah merah umumnya rata-rata sekitar 120 hari. perbedaan usia sel darah ini ditentukan oleh​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Keberadaan inti sel

Penjelasan:

Leukosit memiliki beberapa karakteristik diantaranya :

Umumnya setiap 1 mm3 terdapat kurang lebih 8.000 leukosit

Tidak mengandung hemoglobin

Bentuknya bervariasi dengan ukuran paling besar di antara sel darah lainnya.

Memiliki inti sel, sehingga dapat bertahan hidup beberapa hari, beberapa minggu atau bahkan beberapa bulan tergantung jenis leukositnya. Inti sel mengandung materi genetik yang mengkode pembentukan protein yang dibutuhkan sel.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh trimami763 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 02 May 22