tulislah rantai makanan yang ditunjukan pada gambar 211 diatas dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari agelicaviona pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

tulislah rantai makanan yang ditunjukan pada gambar 211 diatas dan isikan jawaban pada tabel berikut​
tulislah rantai makanan yang ditunjukan pada gambar 211 diatas dan isikan jawaban pada tabel berikut​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

RANTAI MAKANAN

2. TUMBUHAN-BURUNG-MUSANG-ELANG-PENGURAI

BENTUK INTERAKSI

PRODUSEN-KONSUMEN-PENGURAI

KETERANGAN :

PRODUSEN : TUMBUHAN

KONSUMEN : BURUNG, MUSANG, ELANG

PENGURAI : JAMUR

3. JAGUNG-TIKUS-ELANG-PENGURAI

BENTUK INTERAKSI

PRODUSEN-KONSUMEN-PENGURAI

KETERANGAN :

PRODUSEN : JAGUNG

KONSUMEN : TIKUS DAN ELANG

PENGURAI : JAMUR

4. PADI-BURUNG-ELANG-PENGURAI

BENTUK INTERAKSI

PRODUSEN-KONSUMEN-PENGURAI

KETERANGAN :

PRODUSEN : PADI

KONSUMEN : BURUNG DAN ELANG

PENGURAI : JAMUR

PENJELASAN :

Rantai makanan adalah sebuah peristiwa makan dan dimakan antara sesama makhluk hidup dengan urutan-urutan tertentu

RINCIAN :

MAPEL : IPA

KELAS : 7

MATERI : RANTAI MAKANAN

KATA KUNCI : RANTAI MAKANAN, PRODUSEN, KONSUMEN, PENGURAI

SEMOGA BERMANFAAT DAN SUKSES TERUS YA

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh wikadwilestari4 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 22 Aug 22