Berikut ini adalah pertanyaan dari shiiyuka pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
selain evolusi
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Perubahan ekosistemyang telah mengalamikerusakan menuju ekosistem yang stabildisebut denganSuksesi
Penjelasan:
Suksesi merupakan proses perubahan suatu ekosistem menjadi ekosistem yang seimbang dan lebih stabil. Suksesi dibedakan menjadi dua, yaitu suksesi primer dan suksesi sekunder.
Sukresi Primer adalah proses perubahan suatu ekosistem yang diakibatkan oleh ekosistem awal yang mengalami kerusakan ataupun kehancuran total menuju suatu ekosistem yang kembali stabil dan seimbang.
Contoh dari suksesi primeradalah kehancuran ekosistem yang disebabkan olehbencana gunung meletus. Pada saat terjadi gunung meletus ekosistem awal akan rusak dan hilang tersapu oleh lahar dari gunung berapi, setelah itu ekosistem baru akan muncul menggantikan ekosistem lama yang telah rusak.
Suksesi Sekunderadalah proses perubahan suatu ekosistem yang diakibatkan olehkerusakan sebagian menuju ekosistem yang seimbang dan stabil.
Contoh dari suksesi sekunderadalah kerusakan ekosistem hutan akibat daripenggundulan hutan. Saat terjadi penggundulan hutan, sebagian ekosistem akan hilang karena pohon-pohon besar hilang. Namun seiring berjalan waktu ekosistem hutan akan pulih menuju ekosistem yang lebih stabil.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut tentang materi Suksesi pada yomemimo.com/tugas/29217291
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh mhamadnoval1 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Tue, 21 Jun 22