Berikut ini adalah pertanyaan dari callystaKaila pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b. karies gigi
c. maag
d. Hepatitis
e. diare
f. konstipasi
g. asam lambung/GERD
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
Obesitas= penyebab oleh konsumsi makanan cepat saji atau minuman yang mengandung gula tambahan dalam jangka panjang. Obesitas juga bisa disebabkan oleh konsumsi makanan secara berlebihan yang tidak diimbangi dengan olahraga secara rutin.
Karies gigi=suatu penyakit yang disebabkan oleh kerusakan lapisan email yang bisa meluas sampai ke bagian saraf gigi yang disebabkan oleh aktifitas bakteri di dalam mulut. Gigi berlubang disebabkan oleh beberapa faktor yaitu faktor gigi, mikroorganisme, substrat, dan waktu.
maag=disebabkan oleh penyakit, seperti tukak lambung, infeksi bakteri Helicobacter pylori, atau peradangan pada lambung (gastritis). Penggunaan obat-obatan, seperti obat antiinflamasi nonsteroid (OAINS), juga dapat menyebabkan sakit maag.
Hepatitis=peradangan pada hati atau liver. Kondisi ini bisa disebabkan oleh berbagai hal, mulai dari infeksi virus, kebiasaan mengonsumsi alkohol, penggunaan obat-obatan tertentu, penyakit autoimun, dan infeksi cacing hati. Jika disebabkan oleh infeksi virus, hepatitis bisa menular ke orang lain.
Diare=disebabkan oleh infeksi virus atau bakteri di usus besar yang berasal dari makanan atau minuman yang dikonsumsi. Namun, diare yang berlangsung lama dapat terjadi akibat peradangan di saluran pencernaan.
Konstipasi=kurangnya konsumsi serat, kurang cairan (dehidrasi), dan kurangnya aktivitas fisik (imobilisasi).
Asam lambung/GERD=disebabkan oleh stres, pola makan tidak teratur dan dari aspek anatomi dinding lambung yang sudah mengalami kerusakan. “Perlu diketahui tingkat stres atau pola makan yang kurang baik atau kelainan struktur yang dilihat secara radiologi,”
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Love2020290090 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 12 Feb 23