Berikut ini adalah pertanyaan dari keysamaharani46 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
b. biofuel, biogas,dan hydrogen power
c. kerosin, pertamax, dan solat
d. kerosin, biogas, dan bensin
3.teknologi ramah lingkungan biopulping di manfaatkan oleh pabrik...
a. pakaian
b. kertas
c. ban
d. plastik
4.perhatikan pernyataan-pernyataan berikut
1). menggunakan kapasitas AC sesuai dengan luas ruangan
2). menyalakan AC sesuai dengan suhu yang dibutuhkan
3). membuka semua pintu dan jendela pada saat ruang ber AC digunakan
4). membersihkan AC secara berkala agar dapat bekerja maksimal
pernyataan yang tidak termasuk cara menghemat energi pada pendingin ruangan AC ditunjukkan oleh nomor...
a. 1
b. 2
c. 3
d. 4
6.dalam pemurnian air, selain memisahkan partikel-partikel yang terlarut dalam air,juga membunuh kuman yang terkandung dalam air. cara yang dapat dilakukan untuk membunuh kuman dalam air adalah...
a. mencampurkan mikroba baik ke dalam air
b. mengendapkan air
c. melakukan penyaringan
d. memberikan karbon aktif
7.indonesia adalah negeri yang dilimpahi dengan kondisi geografis yang sangat potensial untuk pengembangan teknologi ramah lingkungan.berikut potensi sumber energi yang dapat dikembangkan di daerah pesisir pantai dan pengunungan adalah...
a. PLTG dan PLTG
b. PLTG dan PLTB
c. PLTA dan PLTN
d. PLTD dan PLTS
8. berikut keunggulan dari penggunaan panel surya untuk menghasilkan energi listrik,kecuali...
a. tidak menghasilkan gas DO
b. mudah dipasang dan dikembangkan
c. tidak menghasilkan emisi rumah kaca
d. menghasilkan listrik meskipun di malam hari
9.aktivitas industri yang menggunakan batu bara sebagai sumber energi termasuk ke dalam teknologi tidak ramah lingkungan.hal ini dikarenakan...
a. menyebabkan polusi udara
b. menghasilkan zat radioaktif
c. menghasilkan natrium klorida
d. menyebabkan polusi suara
10.pemanfaatan minyak bumi sebagai bahan bakar menghasilkan emisi gas co yang berbahaya bagi kesehatan.solusi mengatasi permasalahan tersebut demi manfaat jangka panjang untuk keberlangsungan kehidupan adalah dengan menerapkan teknologi ramah lingkungan melalui...
a. biogas
b. biopulping
c. mobil listrik
d. kendaraan berbahan bakar fosil
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban atas pertanyaan tersebut adalah :
2. b. biofuel, biogas,dan hydrogen power
3. b. kertas
4. c. 3
6. d. memberikan karbon aktif
7. d. PLTD dan PLTS
8. d. Menghasilkan listrik meskipun di malam hari
9. d. menyebabkan polusi suara
10. c. mobil listrik
Pembahasan
Biofuel merupakan bahan bakar minyak yang terbuat dari sumber daya alam terbarukan, misalnya seperti minyak kelapa. biogas merupakan gas alkana suku rendah yang diperoleh dari pembusukan tumbuhan atau makhluk hidup hayati. hidrogen power merupakan bahan bakar masa depan yang saat ini masih terus dikembangkan. Sesuai dengan namanya hydrogen power atau bahan bakar hidrogen didasarkan pada energi yang di hasilkan ketika suatu hidrogen dibakar. Energi yang dihasilkan sangat besar namun kelebihannya adalah bahan bakar ini menghasilkan buangan yang sangat bersih yakni uap air, kelemahannya adalah harga yang dibutuhkan sangat mahal untuk memakai atau menyintesis hidrogen.
Pelajari lebih lanjut
Pelajari lebih lanjut materi mengenai senyawa pada link berikut :
#BelajarBersamaBrainly
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh arinichoir dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 26 Jun 22