Bagaimana dampak pandemi terhadap RTK (Rumah Tangga Konsumen)?? KAK COBA JELASIN

Berikut ini adalah pertanyaan dari hifiahere pada mata pelajaran IPS untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bagaimana dampak pandemi terhadap RTK (Rumah Tangga Konsumen)??KAK COBA JELASIN JANGAN DISEBUTIN AJAA SOALNYA SAYA MAU BUAT LAPORAN TAPI GABISA2 SOALNYA GA KETEMUUUUU PEN NANGIS

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Dampak Pandemi terhadap rumah tangga konsumen RTKadalahpendapatan menurundankonsumsi bertambah

PEMBAHASAN:

Rumah tangga konsumsi merupakan salah satu contoh dari pelaku ekonomi . pelaku ekonomi adalah subjek yang melakukan kegiatan ekonomi baik produksi, konsumsi, maupun distribusi.

pelaku ekonomi dalam suatu perekonomian terdiri rumah tangga konsumsi, rumah tangga produksi, rumah tangga pemerintah, dan rumah tangga luar negeri.

Rumah Tangga Konsumsi atau rumah tangga keluarga adalah unit ekonomi paling kecil yang memiliki faktor-faktor produksi, seperti tanah, tenaga kerja, modal, dan kewirausahaan sebagai sumber pendapatan berupa sewa, upah atau gaji, bunga, dan keuntungan. ciri-ciri rumah tangga konsumen yaitu

  • Rumah tangga keluarga merupakan pemilik dari semua faktor produksi.
  • pendapatan rumah tangga keluarga berasal dari kompensasi faktor produksi yang mereka miliki. Kompensasi diperoleh dalam bentuk upah, sewa, bunga, dan keuntungan.
  • Kegiatan utama rumah tangga keluarga adalah konsumsi, sehingga disebut sebagai rumah tangga konsumen.
  • Rumah tangga keluarga menggunakan pendapatan mereka untuk membeli barang dan jasa yang diproduksi oleh perusahaan.
  • bentuk simpanan pendapatan RTK berbentuk investasi.

masa Pandemi memiliki dampak buruk bagi rumah tangga konsumsi karena adanya pembatasan pada kegiatan perekonomian .hal ini juga mempengaruhi faktor-faktor produksi rumah tangga konsumsi yang menyebabkan pendapatan menurun.

Pelajari lebih lanjut

materi rumah tangga konsumsi yomemimo.com/tugas/12966462

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh ayliyacute dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 04 May 22