bantu jawab yah kak, makasih sebelum nya ^_^​

Berikut ini adalah pertanyaan dari apriliaqoir pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Bantu jawab yah kak, makasih sebelum nya ^_^​
bantu jawab yah kak, makasih sebelum nya ^_^​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban-! :

Nomor 7

Yang Termasuk Reuse adalah nomor...

D. (4)

Reuse : Menggunakan kembali barang yang sudah kita pakai, yang masih dapat digunakan dan berfungsi.

=======================

Nomor 8

Sampah Diatas yang bersifat biodegradable adalah...

B. (1),(3),(5)

Biodegradable : Limbah yang berasal dari tumbuhan atau hewan, yang dapat hancur dan terurai oleh organisme hidup.

=======================

Nomor 9

Upaya untuk mengatasi pencemaran tersebut adalah...

D. Mendaur ulang limbah plastik menjadi kerajinan tangan.

=======================

Nomor 10

Perubahan lingkungan yang disebabkan oleh manusia adalah...

D. Hancur nya terumbu karang karena bahan peledak

=======================

Nomor 11

Tindakan manusia yang berbahaya bagi kelestarian lingkungan adalah...

C. (2) dan (5)

=======================

Nomor 12

Suatu zat yang mengakibatkan pencemaran lingkungan adalah ...

D. Polutan

Polutan : Suatu zat yang mengakibatkan terjadinya pencemaran lingkungan .

=======================

by = mgn

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh MeGone dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 14 Jun 22