Berikut ini adalah pertanyaan dari kadekputrapratama20 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Pendahuluan
Pada organisme multiseluler seperti hewan, manusia, dan, tumbuhan sel tidak dapat bekerja sendiri. Sel-sel yang memiliki bentuk hampir sama dan melakukan fungsi yang sama berkumpul membentuk suatu kesatuan yang disebut jaringan. Sel-sel saraf akan membentuk jaringan saraf, kulit akan membentuk jaringan kulit, sel-sel darah akan menghasilkan darah, dan sebagainya.
1. Jaringan Pada Tumbuhan
Berdasarkan proses terbentuknya jaringan pada tumbuhan dibedakan menjadi dua yaitu jaringan primer atau jaringan yang dihasilkan dari pembesaran dan diferensiasi sel meristem apikal ujung. tumbuh dan jaringan sekunder atau semua jaringan yang dibentuk dari proses pertumbuhan sekunder. berdasarkan kemampuan memperbanyak di atau proses pembentukannya ada dua jenis jaringan yaitu sebagai berikut ini :
A. Jaringan Meristem
Jaringan meristem yaitu jaringan yang terdiri dari sel-sel yang selalu membelah diri. Meristem terdiri dari beberapa jaringan :
- Promeristem.
- Meristem primer.
- Meristem sekunder.
B. Jaringan Permanen
Jaringan permanen itu jaringan yang sudah tidak meristematis atau tumbuh dan membelah. Jaringan permanen terdiri dari beberapa jaringan yaitu sebagai berikut ini :
- Jaringan epidermis.
- Jaringan parenkim.
- Jaringan penyokong.
- Jaringan pengangkut.
- Jaringan Xilem.
- Jaringan Floem.
Detail Jawaban
- Mapel : Ilmu Pengetahuan Alam
- Kelas : 7
- Tingkat : SMP
- Materi : Jaringan-jaringan Pada Tumbuhan
- Bab : Bab-1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh AliciaExcelsia dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sun, 10 Apr 22