jelaskan pengertian pemanasan global dan penyebabnya​

Berikut ini adalah pertanyaan dari PutriKirana9999 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Jelaskan pengertian pemanasan global dan penyebabnya​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pemasan global adalah peningkatan suhu rata2 atmosfir bumi dan lautan

Penyebab pemanasan Global

1. Meningkatnya gas karbon monoksida (CO).

2. Meningkatnya gas karbon dioksida (CO2).

3. Efek rumah kaca, yaitu suatu peristiwa yang terjadi akibat panas yang dipantulkan kepermukaan bumi yang terperangkap oleh gas2 diatmosfir sehingga tidak dapat diteruskan keluar angkasa melainkan dipantulkan kembali ke permukaan bumi.

4. Gas buang industri.

5. Penggunaan CFCS (Chlorofluorocarbons).

6. Penebangan hutan secara liat (Deforestation).

7. Penggunaan pupuk kimia.

8. Borosnya pemakaian listrik.

Penjelasan:

semoga membantu

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh YNTKTS99999 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 02 Sep 22