Apa yang harus dilakukan seseorang yang sudah tergantung pada obat-obatan

Berikut ini adalah pertanyaan dari dyla2980 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Apa yang harus dilakukan seseorang yang sudah tergantung pada obat-obatan psikiatris adalah

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Ketergantungan pada obat tidaklah baik untuk efek ke depannya. Yang harus dilakukan jika seseorang yang telah ketergantungan dengan obat psikiater adalah segera menemui dokter psikiater untuk dengan cepat membantu ketergantungan obat tersebut.

Pembahasan

Ketergantungan obat merupakan tindakan seseorang dalam mengonsumsi obat secara terus-menerus tidak sesuai resep dokter. Tentu hal ini dapat memberi efek samping seperti kecanduan bahkan jika dikonsumsi melebihi batas resep dokter akan menimbulkan gejala mual, tidak sadarkan diri, overdosis, dada terasa nyeri, kejang-kejang, dan berhalusinasi. Suatu penyakit memang akan kambuh lagi, tetapi banyak orang bisa berhenti untuk mengonsumsi obat tersebut jika gejala yang dirasakan menjadi lebih baik dan menghilang. Untuk mencegah ketergantungan obat bisa dilakukan dengan minum obat berdasarkan anjuran dokter, mengikuti petunjuk penggunaan obat yang dituliskan dan selalu berkonsultasi dengan dokter jika mengalami keluhan.

Pelajari Lebih Lanjut

Materi tentang gejala overdosis, pada yomemimo.com/tugas/29260567

#BelajarBersamaBrainly

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh RezaPrabowo dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 05 Jul 22