Apakah jika besi dan air diletakkan pada tempat yang sama

Berikut ini adalah pertanyaan dari jessica071107 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apakah jika besi dan air diletakkan pada tempat yang sama terkena cahaya matahari akan memuai juga secara bersamaan? Mengapa?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Apakah jika besi dan air diletakkan pada tempat yang sama terkena cahaya matahari akan memuai juga secara bersamaan? Tidak.

Mengapa?

Pembahasan

Setiap jenis materi/jenis benda tidak akan mengalami pemuaian yang terjadi secara bersamaan karena telah memiliki koefisien muai nya masing-masing. Walaupun diletakkan pada keadaan dengan suhu yang sama, pemuaian suatu zat yang berbeda pasti kecepatan pemuaiannya akan berbeda. Hal itu tergantung dari koefisien mua nya. Koefisien muai dari air adalah 0,00021/derajat celcius dan koefisien muai besi adalah0,000012/derajat celcius.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Stupefy dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sun, 01 May 22