Apabila rambut lurus adalah sifat resesif maka dari perkawinan dua

Berikut ini adalah pertanyaan dari rasty4720 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Apabila rambut lurus adalah sifat resesif maka dari perkawinan dua orang tua yang keduanya berambut keriting heterozigot kemungkinan anak-anaknya adalah....

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Kemungkinan anak dari dua orang tua yang berambut keriting heterozigo adalah 75% berambut keriting dan 25% berambut lurus.

Pembahasan

Jika diibaratkan sifat untuk rambut keriting adalah K (karena dominan), maka sifat untuk rambut lurus adalah k (karen rambus lurus adalah sifat resesif).

Jika diketahui kedua orang tuanya adalah berambut keriting heterozigot, maka dapat ditentukan gen orang tuanya adalah Kk dan Kk. Sifat keriting akan muncul karena bersifat dominan dan sifat rambut lurus tidak kan keluar karena sifatnya yang resesif.

Jika kedua orang tersebut memiliki anak, maka kemungkinan anak anaknya adalah :

Kk X Kk = KK, Kk, kK, kk

maka didapat 4 genotip sebagai berikut

KK, akan memiliki fenotip (sifat yang nanmpak) berupa rambut keriting

Kk, akan memiliki fenotip (sifat yang nanmpak) berupa rambut keriting

kK, akan memiliki fenotip (sifat yang nanmpak) berupa rambut keriting

kk, akan memiliki fenotip (sifat yang nanmpak) berupa rambut lurus

sehingga anak anaknya akan memiliki kemungkinan untuk berambut keriting sebesar 3/4 atau 75% , dan kemungkinan untuk berambut lurus sebesar 1/4 atau 25%.

Pelajari lebih lanjut

Pelajari lebih lanjut tentang genetika pada yomemimo.com/tugas/44685694

#BelajarBersamaBrainly #SPJ4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh vaalennnnnn dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Wed, 03 Aug 22