contoh peristiwa pemuaian dalam kehidupan sehari-hari adalah...A. Rel kereta api

Berikut ini adalah pertanyaan dari kameliakdhe pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Contoh peristiwa pemuaian dalam kehidupan sehari-hari adalah...A. Rel kereta api terkena sinar matahari
B. Ban sepeda meletus karena panas matahari
C. Pemasangan kabel listrik di siang hari
D. Menjemur pakaian di bawah terik matahari

=pakai penjelasan !!!
=no ngasal !!!​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

A. Rel kereta api terkena sinar matahari

Penjelasan:

Pemuaian adalah sebuah peristiwa memuainya sebuah zat karena peningkatan suhu yang terjadi. Benda bisa berubah bentuknya menjadi bertambah panjang, lebar, luas, ataupun berubah volumenya. Sedangkan penyusutan merupakan peristiwa menyusutnya suatu zat karena penurunan suhu, jadi pemuaian panas itu adalah

perubahan benda yang terjadi karena panas

Pemuaian merupakan bertambahnya ukuran benda yang terjadi karena adanya kenaikan suhu. Pemuaian tersebut bisa terjadi pada zat-zat yang cair, padat, dan juga gas. Besarnya pemuaian zat sangat tergantung pada ukuran benda pertamanya, kenaikan suhu dan jenis zat

semoga bermanfaat^^

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh sintaajaas817 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 18 Jul 22