Berikut ini adalah pertanyaan dari medaeng8852 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Hewan dengan ciri utama triploblastik aselomataadalahcacing pipih parasit. Selain cacing pipih parasit, cacing pita juga memiliki ciri utama ini.
Pembahasan
Triploblastik aselomata berasal dari kata yunani yang berasal dari kata triploblastik yang berarti tiga lapisan tubuh dan aselomata yang berarti tidak berongga. Hewan yang termasuk kategori triploblastik ialah hewan-hewan yang memiliki tiga lapisan tubuh yaitu endoderm atau bagian tubuh dalam, mesoderm atau bagian tubuh tengah dan eksoderm atau bagian tubuh luar. Hewan triploblastik terbagi atas dua jenis yaitu:
- Hewan triploblastik aselomata yaitu hewan triploblastik yang tidak memiliki rongga pada tubuhnya seperti cacing pita dan cacing pipih parasit.
- Hewan triploblastik selomata yaitu hewan triploblastik yang memiliki rongga pada tubuhnya seperti laba-laba dan siput
Pelajari lebih lanjut
Materi tentang hewan triploblastik yomemimo.com/tugas/14449091
#BelajarBersamaBrainly #SPJ1
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Nazhirun dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 18 Aug 22