Virus yng menyebabkan penyakit pada manusia,hewan,dan tumbuhan.

Berikut ini adalah pertanyaan dari DafaAgung9605 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Virus yng menyebabkan penyakit pada manusia,hewan,dan tumbuhan.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penjelasan:

Virus yang menyerang manusia -Virus Orthomyxovirus menyebabkan penyakit influenza

-Virus poliomyelitis menyebabkan penyakit polio

-Virus Dengue Haemorrhagic Fever menyebabkan penyakit demam berdarah

Virus yang menyerang tumbuhan -Tobacco Mozaic Virus menyebabkan penyakit mosaik pada daun tembakau -Virus Tungro menyebabkan penyakit kerdil pada tanaman padi Tristeza pada tanaman jeruk.

-Virus Tristeza menyebabkan penyakit

Virus yang menyerang hewan -Virus Neurotrop yang menyebabkan penyakit Rabies karena virus ini menyerang susunan saraf pusat. -Virus newcastle diseanse Virus (NCD) virus ini berukuran cukup besar yaitu sekitar 150 nm - 300 nm. -Virus Vaccinia menyebabkan cacar sapi

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh nomydavila618 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 20 Dec 22