5. Berikut adalah bagian-bagian dari sel(1) Mitokondria(2) Sentriot(3) Lisosom(4) Kloroplas(5)

Berikut ini adalah pertanyaan dari arapjhmaxx pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. Berikut adalah bagian-bagian dari sel(1) Mitokondria
(2) Sentriot
(3) Lisosom
(4) Kloroplas
(5) Dinding Sel
Bagian-bagian sel yang terdapat pada sel hewan adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

(1) Mitokondria, (2) Sentriol, dan (3) Lisosom

Penjelasan:

(1) Mitokondria adalah organel sel yang berfungsi sebagai penghasil energi (ATP). Mitokondria dapat ditemukan di hewan maupun tumbuhan. Namun biasanya, mitokondria tumbuhan lebih sedikit daripada mitokondria hewan karena tumbuhan juga mendapat energi dari fotosintesis

(2) Sentriol berperan sebagai pembelahan sel. Sentriol hanya dapat ditemukan di sel hewan (juga manusia), tidak terdapat di sel tumbuhan

(3) Lisosom bertugas menghancurkan atau merombak zat-zat yang sudah tidak diperlukan di dalam sel. Lisosom dapat ditemukan di sel hewan, tapi tidak di sel tumbuhan

(4) Kloroplas adalah plastida yang mengandung klorofil. Klorofil adalah pigmen hijau yang digunakan tumbuhan untuk menangkap cahaya dalam proses fotosintesis. Kloroplas hanya dapat ditemukan pada tumbuhan hijau. Tidak dapat ditemukan pada sel hewan.

(5) Dinding sel adalah lapisan tebal yang melapisi membran sel. Dinding sel dapat ditemukan pada sel tumbuhan, tapi tidak di sel hewan. Dinding sel membuat bentuk sel tumbuhan cenderung tetap (tidak berubah-ubah)

Mapel : Biologi

Kelas : 11

Materi : Sel

Kata Kunci : Sel, Hewan, Tumbuhan, Organel Sel, Mitokondria, Sentriol, Lisosom, Kloroplas, Dinding Sel

Kode Kategorisasi: 11.4.1

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh SZM dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 07 Sep 20