Berikut ini adalah pertanyaan dari SasukeUchiha01 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Prinsip kerja pesawat sederhana berlaku juga dalam aktivitas manusia. Pada saat seseorang mengangkat barbel maka prinsip kerja pesawat sederhana tergolong….A) pengungkit jenis II
B) pengungkit jenis III
C) pengungkit jenis I
D) bidang miring
B) pengungkit jenis III
C) pengungkit jenis I
D) bidang miring
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
B) pengungkit jenis III
Penjelasan:
Pada saat angkat barbel
beban = telapak tangan yang mengangkat barbel
titik tumpu = suku
kuasa = otot lengan bawah
karena kuasa berada antara beban dan titik tumpu maka masuk pengungkin III
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh monmonoz dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Wed, 28 Dec 22