untuk menjaga agar kalori yang masuk dalam tubuh sama dengan

Berikut ini adalah pertanyaan dari gamonsamaygvirtual pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Untuk menjaga agar kalori yang masuk dalam tubuh sama dengan kalor yang dikeluarkan dengan cara?​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Ketika mengelola berat badan, adalah penting untuk menyeimbangkan kalori yang Anda asup dan kalori yang Anda bakar

Konsep ini, yaitu penyeimbangan kalori yang masuk dan kalori yang keluar untuk mencapai berat badan yang sehat, merupakan konsep yang oleh para ahli disebut sebagai keseimbangan energi dan Anda dapat mencapainya melalui pola makan yang wajar dan seimbang yang dikombinasikan dengan kegiatan jasmani secara teratur.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aisyah1234590a dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 27 Feb 23