Hipotesis (Kelas VII) Rena melakukan percobaan pengaruh sinar matahari terhadap pertumbuhan

Berikut ini adalah pertanyaan dari unknown pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Hipotesis (Kelas VII)Rena melakukan percobaan pengaruh sinar matahari terhadap pertumbuhan tanaman. Ia menyediakan 2 buah pot, Pot A diletakkan di luar ruangan sehingga terkena cahaya matahari, sedangkan Pot B dia letakkan di dalam ruangan. Perkiraan hasil percobaan yang dilakukan oleh Rena adalah ....

Tugas sepupu

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

Pot A

Pot yang diletak di luar ruangan/terkena sinar matahari akan menjadi subur tetapi jika terlalu banyak terkena sinar matahari tumbuhan akan layu.

Pot B

Pot yang diletak di dalam ruangan/tidak terkena sinar matahari, tumbuhan tersebut tidak terlalu subur karena tumbuhan memerlukan cahaya matahari untuk membuat makanannya(fotosintesis)

#maaf kalo salah

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh Ernest910101 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 06 Dec 22