4. Tujuan didirikannya Putera oleh Jepang adalah ... a. Menyelidiki

Berikut ini adalah pertanyaan dari suhaibahh71 pada mata pelajaran Sejarah untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

4. Tujuan didirikannya Putera oleh Jepang adalah ... a. Menyelidiki tokoh-tokoh yang menentang Jepang b. Mendidik para pemuda untuk menjadi tentara yang siap membantu Jepang c. Mempersiapkan para pemuda untuk menjadi tenaga yang ahli dalam bidang administrasi d. Membujuk semua kekuatan rakyat agar bersatu untuk membantu Jepang e. Menangkap tokoh-tokoh perjuangan Indonesia 5. Hubungan antara Proklamasi dan UUD 1945, yaitu bahwa proklamasi merupakan pengeja- wantahan isi jiwa bangsa Indonesia, yang artinya proklamasi ... a. Merupakan titik puncak perjuangan bangsa Indonesia dalam mencapai kemerdekaan b. Sebagai jembatan emas yang merupakan penghubung untuk mengantarkan bangsa Indonesia ke masa kemerdekaan c. Menandai berdirinya negara Indonesia dan sekaligus dimulainya sejarah ketatanegaraan baru sebagai negara yang merdeka dan berdaulat d. Merupakan perwujudan dari jiwa dan kepribadian bangsa Indonesia sebagai bangsa yang bermartabat dengan kehidupan yang bebas menentukan nasibnya sendiri e. Merupakan perwujudan bebas dari Jepang​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

4. C. Mempersiapkan para pemuda untuk menjadi tenaga yang ahli dalam bidang administrasi

5. C. Menandai berdirinya negara Indonesia dan sekaligus dimulainya sejarah ketatanegaraan baru sebagai negara yang merdeka dan berdaulat

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh aurigaaristop5its3 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Sat, 08 Jul 23