sebutkan hal-hal yang makruh dalam penyembelihan

Berikut ini adalah pertanyaan dari badru16 pada mata pelajaran B. Arab untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Sebutkan hal-hal yang makruh dalam penyembelihan

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Penyembelihan adalah proses mematikan hewan yang tidak bertujuan untuk menyakiti hewan, tetapi untuk dikonsumsi dan ibadah. Penyembelihan hewan dalam Islam diatur dengan sesuai dengan syariat Islam. Syariat tersebut antara lain mengenai orang yang menyembelih, binatang yang akan disembelih, alat penyembelihan, dan prosesnya.

Pembahasan

Makruh merupakan hal-hal yang tidak disukai oleh Allah Swt. Dalam hal penyembelihan, sifat makruh karena menyakiti hewan dalam prosesnya.

Hal-hal yang makruh dalam penyembelihan adalah

  1. Menyembelih dengan alat yang kurang tajam atau tumpul.
  2. Menyembelih dari arah belakang leher.
  3. Menyembelih sampai putus seluruh batang lehernya.
  4. Menguliti dan memotong bagian tubuh sebelum hewan itu benar-benar mati.

Hal-hal yang disunahkan dalam penyembelihan yaitu

  1. Mengasah alat menyembelih setajam mungkin.
  2. Menghadapkan hewan sembelihan ke arah kiblat.
  3. Menyembelih di pangkal leher.

Pelajari lebih lanjut

Pengertian penyembelihan dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/8381798

Tata cara penyembelihan hewan kurban dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/1161519

Penyembelihan sah dalam ajaran Islam dapat dilihat di yomemimo.com/tugas/21620548

-----------------------------------

Detil jawaban

Kelas: IX

Mapel: Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

Bab: Akikah dan Kurban Menumbuhkan Kepedulian Umat

Kode: 9.14.4

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh gumantinr dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Fri, 19 Apr 19