Berikut ini adalah pertanyaan dari suryaalesmana1258 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
Ledakan pertumbuhan tanaman air dapat menyebabkan matinya hewan air,karena....
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Eutrofikasi merupakan peristiwa peningkatan nutrisi atau zat makanan tanaman air yang menyebabkan ledakan pertumbuhan tanaman air. Tanaman air seperti eceng gondok dan ganggang akan tumbuh subur yang disebut dengan blooming algae.
Ketika mati, tanaman-tanaman air itu dibusukkan oleh bakteri saprotrof aerob. Karena jumlah tanaman air sangat banyak, proses pembusukan itu memerlukan banyak oksigen. Akibatnya, perairan mengalami deoksigenasi, yaitu penurunan kandungan oksigen. Selanjutnya, terjadi pembusukan anaerob dan terbentuk hidrogen sulfida (H2S). Keadaan kekurangan oksigen dan kehadiran hidrogen sulfida di dalam air menyebabkan kematian organisme-organisme air, termasuk ikan.
Ketika mati, tanaman-tanaman air itu dibusukkan oleh bakteri saprotrof aerob. Karena jumlah tanaman air sangat banyak, proses pembusukan itu memerlukan banyak oksigen. Akibatnya, perairan mengalami deoksigenasi, yaitu penurunan kandungan oksigen. Selanjutnya, terjadi pembusukan anaerob dan terbentuk hidrogen sulfida (H2S). Keadaan kekurangan oksigen dan kehadiran hidrogen sulfida di dalam air menyebabkan kematian organisme-organisme air, termasuk ikan.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh shenarahmadani122 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 31 Aug 23