Fotografer: Arif Nursahid Jenis gerak yang dilakukan seseorang seperti gambar

Berikut ini adalah pertanyaan dari deasartika21 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

Fotografer: Arif Nursahid Jenis gerak yang dilakukan seseorang seperti gambar secara berurutan adalah​
Fotografer: Arif Nursahid Jenis gerak yang dilakukan seseorang seperti gambar secara berurutan adalah​

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

A. Adduksi - Abduksi

Penjelasan:

Ada beberapa jenis gerak tubuhyang dibahas dalam bab sistem gerak, yakni :

Ekstensi - Fleksi

Ekstensi adalah gerakan meluruskan anggota tubuh, sedangkan Fleksi adalah gerakan menekuk.

Adduksi - Abduksi

Adduksi adalah gerakan mendekati tubuh, sedangkan Abdusi gerakan menjauhi tubuh.

Depresi - Elevasi

Depresi adalah gerakan menurukan anggota tubuh, sedangkan Elevasi gerakan menaikkan anggota tubuh.

Inversi - Eversi

Inversi adalah gerakan memiringkan telapak ke arah dalam, sedangkan Eversi adalah gerakan memiringkan telapak ke arah luar.

Supinasi - Pronasi

Supinasi adalah gerakan menengadah tangan, sedangkan Pronasi adalah gerakan melengkupkan tangan.

Gerak antar otot

terbagi menjadi dua, yakni :

- gerak sinergis : gerak dua otot searah

- gerak antagonis : gerak dua otot berlawanan arah

Pelajari Lebih Lanjut :

Alat gerak pada manusia : yomemimo.com/tugas/30709604

Contoh gerak tubuh : yomemimo.com/tugas/46471904

Detail Jawaban :

Kelas : XI (SMA)

Mapel : Biologi

Bab : (4) Struktur Tulang dan Sendi

Kode kategorisasi : 11.4.4

Kata Kunci : Jenis Gerak

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh kiky0522 dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Tue, 25 Jul 23