5. jelaskan mengenai sendi engsel, sendi pelana, sendi peluru, dan

Berikut ini adalah pertanyaan dari Fatimahfm7073 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama

5. jelaskan mengenai sendi engsel, sendi pelana, sendi peluru, dan sendi putar! dan berikan masing-masing satu contohnya.

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

Jawaban:

1. Sendi Engsel

Seperti engsel pada pintu, sendi ini memungkinkan pergerakan tulang pada satu arah. Contoh sendi engsel adalah sendi pada lutut dan siku.

2. Sendi Pelana

Pada sendi pelana, salah satu tulang dapat digerakkan menuju dua arah. Contohnya adalah sendi yang menghubungkan ruas jari dengan telapak tangan.

3. Sendi Geser

Sendi memungkinkan terjadinya gerakan pergeseran pada tulang. Contohnya adalah sendi-sendi pada ruas tulang belakang.

4. Sendi Putar

Pada jenis sendi ini, salah satu tulang dapat bergerak karena memiliki poros pada tulang yang lain. Contohnya adalah sendi yang menghubungkan tulang hasta dan tulang pengumpil.

5. Sendi Peluru

Pada sendi ini salah satu tulang berbentuk bonggol sehingga tulang itu dapat bergerak ke segal arah. Contohnya adalah sendi yang menghubungkan tulang lengan dengan tulang gelang bahu serta tulang paha dan tulang gelang panggul.

✨ semoga membantu ✨

... semoga bermanfaat...

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh andriantirahmawiyono dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Thu, 05 Jan 23