Berikut ini adalah pertanyaan dari rizkiarahmania31 pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
BANTU JAWAB
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
APA ITU RESPIRASI ?
Respirasi adalah proses menghirup udara bebas yang mengandung oksigen dan mengeluarkan karbon dioksida (CO2) dan uap air dari tubuh.
MENGAPA YANG MASUK 0² YANG KELUAR CO² ?
Pada sistem pernapasan, oksigen yang dihirup akan diserap oleh darah, sedangkan CO2 dikeluarkan dari tubuh karena CO² merupakan sisa dari hasil pembakaran oksigen. CO2 ini jika tidak dikeluarkan dapat menghasilkan asam yang dapat menjadi racun bagi sel dalam tubuh.
APA YANG DIMAKSUD DENGAN O² DAN CO² ?
Oksigen (O2) merupakan salah satu komponen gas dan unsure vital dalam proses metabolisme, untuk mempertahankan kelangsungan hidup seluruh sel tubuh. Secara normal elemen ini peroleh dengan cara menghirup udara ruangan dalam setiap kali bernafas.
SEDANGKAN
Karbon dioksida (CO2) merupakan zat yang dibutuhkan oleh tumbuhan untuk melakukan fotosintesis. Karbon dioksida juga merupakan zat yang dikeluarkan tubuh melalui proses pernapasan sebagai hasil respirasi.
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh dienzivagmailcom dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Thu, 27 Apr 23