Berikut ini adalah pertanyaan dari AniCanssz pada mata pelajaran Biologi untuk jenjang Sekolah Menengah Pertama
poin 50
JAWABAN PAKE PENJELASAN KASIH BA☆
Soal ada di foto
Jawaban dan Penjelasan
Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.
Jawaban:
C.Planetisimal
Planetesimal menciptakan cakram yang terus berputar dan merupakan cikal bakal inti planet. Inti planet terus berputar mengakibatkan suhu tinggi dan membuatnya tetap dalam keadaan cair. Namun, bagian luas planetesimal mendingin dan memadat membentuk planet.
Selain kelebihan, teori planetesimal juga memiliki kelemahan antara lain: Gas seharusnya terpancar ke seluruh angkasa bukan membentuk padatan di sekitar matahari. Materi yang berhamburan lebih memungkinkan untuk melayang-layang di angkasa dan kemungkinan untuk kembali berputar mengelilingi matahari lebih kecil.
Penjelasan:
maaf kalo salah
Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh grimoniaEvangeline dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.
Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact
Last Update: Sat, 12 Aug 23