Menumbuhkan perasaan senasib dan sepenanggungan merupakan makna dari pancasila sila

Berikut ini adalah pertanyaan dari astiaarlindaa2207 pada mata pelajaran Ujian Nasional untuk jenjang Sekolah Menengah Atas

Menumbuhkan perasaan senasib dan sepenanggungan merupakan makna dari pancasila sila ke

Jawaban dan Penjelasan

Berikut ini adalah pilihan jawaban terbaik dari pertanyaan diatas.

SILA KE-2 (Kemanusiaan yang adil dan Beradab)

==============================

PENGERTIAN

perasaan SENASIB (dan sepenanggungan) adalah perasaan yang muncul karena orang-orang punya latar belakang sejarah, sosial, dan budaya yang sama. Persamaan ini kemudian memunculkan kedekatan emosional antarindividu yang mengarahkan pada cita-cita masa depan yang sejalan sehingga diperjuangkan bersama-sama.

Semoga dengan pertanyaan yang sudah terjawab oleh rizuansimanjuntak dapat membantu memudahkan mengerjakan soal, tugas dan PR sekolah kalian.

Apabila terdapat kesalahan dalam mengerjakan soal, silahkan koreksi jawaban dengan mengirimkan email ke yomemimo.com melalui halaman Contact

Last Update: Mon, 20 Mar 23